2 Cara Cek Tarif TAM Cargo Seluruh Wilayah 2024

Cara Cek Tarif TAM Cargo – Pengguna layanan TAM Cargo memang memiliki peningkatkan, tentunya bagi pelanggan ingin mengetahui tarif serta biayanya untuk dapat membandingkan dengan jasa pengiriman lainnya. Cek TAM Cargo soal ongkirnya memang sangat penting karena akan jadi bahan pertimbangan bagi konsumen.

Dapat diakui TAM Cargo memiliki keunggulan karena pilihan armada lengkap berbagai ukuran sehingga mudah disesuaikan kebutuhan konsumennya. Selain itu jadwal keberangkatan pengiriman TAM Cargo juga dilakukan tiap hari sehingga menghindari keterlambatan. Kemudian cabangnya terdapat pada berbagai kota termasuk alamat TAM Cargo Medan.

Meskipun pelayanannya hanya sebatas tujuan pulau Bali, Jawa, Lombok dan juga Sumater namun memiliki keunggulan door to door. Jadi barangnya akan dijemput langsung kealamat pengirim kemudian diantarkan ke penerimanya. Disamping itu tersedia fasilitas cek resi yang memudahkan dalam pelacakan perjalanan barangnya.

Namun yang disayangkan cara cek tarif TAM Cargo tidak dapat dilakukan secara online. Hal tersebut karena TAM Cargo tidak menyediakan fasilitas cek tarif sehingga pengguna harus menanyakannya langsung kekantor cabang. Namun masih ada cara lainnya yaitu dengan meminta bantuan call center sehingga tidak perlu datang ke alamatnya.

Cara Cek Tarif TAM Cargo

Baik tarif TAM Cargo Solo maupun tarif TAM Cargo Jakarta akan sama, yang membedakan hanyalah tujuannya. Hal tersebut karena semakin jauh jaraknya akan bertambah mahal pula tarifnya. Sama dengan jasa logistik lainnya, perhitungan juga akan berdasarkan pada berat sehingga tidak akan merugikan konsumen.

Cara Cek Tarif TAM Cargo

Untuk mengetahui biaya TAM Cargo konsumen memang harus mencari tahu sendiri. Berbeda dengan perusahaan cargo lainnya dimana memberikan fitur cek tarif sehingga konsumennya lebih percaya. Pada tarif TAM Cargo Jogja misalnya, belum tentu pelanggan dari luar kota mengetahuinya karena informasi yang terbatas.

Memang sayang cara cek tarif TAM Cargo tidak bisa dilakukan online sehingga harus memakai cara konvensional. Meski begitu sebagai konsumen memang harus mempunyai gambaran tarif supaya dapat melakukan perhitungan pengiriman. Supaya tidak bingung silahkan simak cara cek tarif TAM Cargo yang dirangkum infojek.com berikut ini.

1. Cek Tarif TAM Cargo via Call Center

Cara cek tarif TAM Cargo yang pertama adalah menanyakannya langsung ke pihak call center demi mendapatkan kemudahan. Tapi kalian wajib mengeluarkan pulsa karena biaya panggilannya tidak gratis. Kamu bisa langsung telepon kemudian meminta tarif dari kota asal dan tujuan yang diinginkan.

  • Call Center : (021) 84974240
  • Customer Care : 082316644144

Bisa dikatakan akan lebih murah jika menghubungi customer care karena termasuk nomor seluler. Secara langsung kalian juga dapat menanyakan menanyai biaya yang harus dikeluarkan misalnya packing, penjemputan ataupun lainnya.

2. Cek Tarif Lewat Email & Menu Kontak

Lalu cara cek tarif TAM Cargo berikutnya adalah dengan mengirimkan email kepada customer service. Cara ini memang gratis dilakukan, namun untuk responnya memang lebih lama sehingga wajib sabar untuk menunggu. Silahkan tujukan permintaan tarif kealamat email dibawah ini.

  • Email : customerservice@tamcargo.co.id

Hampir sama seperti email, kamu juga disediakan menu kontak dimana dapat dimanfaatkan untuk menanyakan soal tarif. Langsung saja kunjungi kontak website tamcargo.co.id/kontak maka tampilannya akan seperti dibawah ini.

cek TAM Cargo

Silahkan mengisikan nama, email, nomoer telepon dan juga pesan berupa permintaan tarif. Setelah itu tekan KIRIM PESAN, berikutnya pihak TAM Cargo akan membalas dengan memberikan rincian tarif yang kalian minta.

Perhitungan Tarif TAM Cargo

Berikutnya soal perhitungan tarif akan menggunakan berat per kilogram. Akan diberlakukan aturan berdasarkan area tujuannya yang pertama adalah Sumatera dan Lombok, Bali serta Jawa. Jadi tarif per kilogramnya akan berbeda berdasarkan pada lokasi tujuan pengiriman barang.

Logikanya apabila semakin jauh pengirimannya maka tarif semakin mahal. Namun jangan kawatir karena jasa kirim cargo memang lebih terjangkau karena dikhususkan untuk barang dengan ukuran besar ataupun berjumlah bawah. Sebagai gambaran simak tarif TAM Cargo sebagai berikut.

Area Lombok, Jawa & Bali

TujuanTarif/Kg
AjibarangRp4000
AmbarawaRp4000
BandungRp4500
BantulRp4000
BawenRp4000
BekasiRp5000
BloraRp4500
BogorRp5000
BoyolaliRp4500
BrebesRp4000
BumiayuRp5500
CepuRp4500
CiamisRp7500
CianjurRp6500
CibinongRp5000
CibitungRp5000
CikarangRp5000
CikopoRp6500
CilacapRp5500
CimahiRp3500
CirebonRp4500
DemakRp4500
DepokRp5000
GarutRp6500
Gunung PuteriRp5000
IndramayuRp5000
JakartaRp4000
JeparaRp4500
JogjaRp3500
KaranganyarRp4000
KarawangRp6500
KediriRp3500
KendalRp4000
KlatenRp4500
KudusRp3500
KuninganRp5000
LaranganRp4000
LasemRp4500
LoasiRp4000
Lombok BaratRp2500
Lombok TengahRp3000
Lombok TimurRp3000
Lombok UtaraRp3000
MagelangRp4500
MajenangRp5500
MalangRp3000
Mataram KotaRp2500
PalimananRp5000
PatiRp4500
PurbalinggaRp5500
PurwakartaRp6500
PurwokertoRp4500
SalatigaRp4000
SemarangRp3500
SlawiRp4000
SlemanRp4500
SoloRp3500
SragenRp4500
SubangRp7500
SukabumiRp7500
SukoharjoRp4500
SurabayaRp2500
SuradadiRp4000
TangerangRp5000
TasikmalayaRp6500
TegalRp3500
Tegal gubugRp5000
UngaranRp4000
WonogiriRp5000
WonosariRp5000
WonosoboRp5500

Area Sumatera

TujuanTarif/kg
Air MolekRp8500
Banda AcehRp10.500
Bandar JayaRp8000
Batu SangkarRp9000
BaturajaRp8500
BengkalisRp10.000
BengkuluRp7500
BinjaiRp9500
BireunRp11.000
Bukit tinggiRp9500
CurupRp10.000
DharmasrayaRp8000
DumaiRp9000
JambiRp6750
Kaban JaheRp9500
KaliandaRp9000
KaurRp12.500
Kayu AgungRp10.000
KetahunRp9000
KisaranRp9500
KotabumiRp8500
Kuala TungkalRp8500
LahatRp8500
LampungRp5500
LhokseumaweRp11.000
Lubuk LinggauRp8000
MannaRp9500
MartapuraRp9000
MedanRp8500
MetroRp8000
MeulabohRp11.000
Muara BungoRp8500
Muara EnimRp8500
Muaro TeboRp8500
MukomukoRp11.500
PadangRp8000
Padang panjangRp8000
Pagar AlamRp12.000
PalembangRp8000
PasamanRp8000
PekanbaruRp7500
Pematang SiantarRp8500
PerawangRp9500
PrabumulihRp8500
PringsewuRp8000
SarolangunRp8500
SelumaRp9000
SiakRp9500
SibolgaRp11.000
SijunjungRp9000
SolokRp9000
Sungai PenuhRp9000
TakengonRp11.000
Tampak TuanRp11.000
Tebing TinggiRp8500
Teluk KuantanRp9500
TembilahanRp9000
Ujung batuRp9000

Kesimpulan

Sebagai pelanggan memang wajib tahu apa itu TAM Cargo, layanan serta tarif yang dikenakan. Kekurangannya memang cara cek tarif TAM Cargo tidak tersedia secara online, sehingga pelanggan harus mencari tahu sendiri dengan mengirimkan permintaan ke call center ataupun customer service.

Meski begitu selain cara cek tarif TAM Cargo kami sudah memberikan gambaran ongkir per kg untuk seluruh wilayah. Kalian dapat memanfaatkannya sebagai dasar perhitungan sebelum menggunakan jasa kirim TAM Cargo.

Sumber gambar: infojek.com